Sinergitas TNI Polri, Kapolsek Dan Babinsa Datangi Warga

    Sinergitas TNI Polri, Kapolsek Dan Babinsa Datangi Warga

    Polres Cianjur  Polda Jabar – Kapolsek Kadupandak Polres Cianjur Polda Jabar IPTU Asep Sodikin dan Babinsa  Melaksanakan Sambang Silaturahmi kepada Masyarakat. jum'at 22/03/2024

    Kegiatan ini di laksanakan untuk memberikan himbauan kamtibmas agar bisa saling menjaga lingkungan kamtibmas yang aman dan nyaman.

    Kapolres Cianjur AKBP Azhari Kurniawan melalui Kapolsek Kadupandak IPTU Asep Sodikin mengatakan adanya kegiatan ini adalah sesuai dengan perintah dari pimpinan agar kita senentiasa  bisa bersilaturahmi dengan masyarakat.

    Pada kesempatan tersebut Kapolsek  memberi himbauan kamtibmas agar masyarakat harus waspada terhadap tindak pidana perdagangan orang (TPPO) serta waspada C3 atau Guantibmas lainnya serta meningkatkan Siskamling. Dengan adanya kegiatan ini agar terjalinnya kemitraan polri dan masyarakat dalam menjaga Harkamtibmas.

     

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Tindaklanjuti Aduan Warga, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    AIPTU H. Yulizar menggelar patroli siang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak

    Ikuti Kami