Dengan Sigap Personel Polsek Mande bersama Damkar Atasi Kebakaran Lahan

    Dengan Sigap Personel Polsek Mande bersama Damkar Atasi Kebakaran Lahan

    Polres Cianjur Polda Jabar - Kesigapan Personil Polsek Mande membantu memadamkan kebakaran lahan HGU Ciranji PT. Modern yang berada di Kp. Cipeujeuh Kiduk Rt 001/005 Desa Mulyasari Kecamatan Mande. Kabupaten Cianjur

    Dalam pemadaman kebakaran Polsek Mande bersinergi dengan Dinas Pemadam Kebakaran Unit Ciranjang dan Cikalongkulon agar kebakaran lahan HGU tidak meluas ke pemukiman penduduk. 

    api kebakaran dapat di padamkan, kurang lebih 1 setangah jam sehingga kebakaran lahan tidak meluas ke pemukiman penduduk, hingga kejadian kebakaran tersebut tidak ada korban jiwa maupun korban materil.

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Mande IPTU Dadeng mengapresiasi kinerja personilnya, yang sigap membantu warga memadamkan kebakaran lahan. 

    "Kita Sangat Apresiasi Kesigapan Anggota dilapangan sehingga kebakaran lahan kosong dapat teratasi, dan tidak meluas ke pemukiman penduduk. Tindakan tersebut merupakan salah satu fungsi tugas pokok kepolisian dalam mengayomi, melindungi dan melayani masyarakat.” Ujarnya

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Mande IPTU Dadeng menjelaskan menambahkan Kesigapan Personil Polsek Mande merupakan wujud memelihara keamanan dan ketertiban, serta mencegah adanya gangguan Kamtibmas.” Ujarnya.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Lautan Biru Polsek Mande Antisipasi...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pelaksanaan Pemilu 2024 di Kabupaten...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Menteri AHY Ungkap 2 Kasus Mafia Tanah di Jabar dengan Kerugian Negara Rp3,6 Triliun
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Panglima TNI Hadiri Undangan Makan Siang Presiden RI di Istana Negara

    Ikuti Kami